Perbedaan waktu computer dengan mysql

       
 

Di sini saya akan mencoba share sedikit pengalaman saya di tempat kerja.
Mungkin saja berguna bagi pengunjung blog ini.
Saya bukanlah seorang programmer,tetapi karena sesuatu dan lain hal terpaksa saya harus mengetahui bahasa pemrograman,demi mempermudah pekerjaan saya.
Karena setiap hari mau tidak mau saya harus berhadapan dengan data,maka saya membuat sebuah aplikasi kecil untuk input data dengan menggunakan Delphi.
Dan aplikasi itupun jadi,meskipun dengan susah payah saya membuatnya. Maklum semuanya saya kerjakan sendiri tanpa bantuan orang lain dan saya benar-benar buta dengan bahasa pemrograman. Semuanya saya pelajari dari internet.
Tetapi pada suatu hari saya dibuat bingung,karena data yang saya input waktunya tidak sama dengan waktu yang tampil di PC.
Waktu yang tampil di PC dengan waktu yang ada di database terpaut kurang lebih 1 jam.
Nah apabila Anda menemui hal yang sama seperti yang saya ceritakan di atas ,maka ikutilah petunjuk seperti di bawah ini

1.       Cari file my.ini yang ada di folder D:\xampp\mysql\bin
Kebetulan saya menempatkan xampp di drive D:\



2.       Kemudian buka file my.ini dengan notepad.
Ganti default-time-zone =” Asia/Jakarta” seperti gambar di bawah.

0 Response to "Perbedaan waktu computer dengan mysql"

Post a Comment

close
Banner iklan disini